Informasi Penting
Recent Articles

Cara Download buku dari http://books.google.co.id

Dear all.
Ingin berbagi pengalaman seru hari ini, setelah sekian lama tak menulis di blog, semoga tulisan ini bermanfaat. Hari ini saya sedang mencari bahan litelatur tentang sebuah teknilogi wimax yang kami kembangkan dengan ciri khan Indonesia. Sebagai pengembang dan peneliti kami sadar akan minimnya informasi yang di sajikan baik di buku-buku maupun di Internet, namun bukan berarti menjadikan informasi ini tidak ada sama sekali, mungkin lebih tepatnya sulit di temukan. Seperti halnya informasi menegenai frame data komunikasi wimax, setelah saya cari selama 3 hari terakhir ternyata ada sedikit cahaya di http://books.google.co.id akan tetapi buku di sana tak bisa di download. setelah saya otak atik dengan melakukan langkah-langkah berikut ini
1. gunakan browser IE (bukan firefox atau sejenisnya) dan loginlah sebagai admin pada komputer anada
2. buka folder “C:\Documents and Settings\"nama admin"\Local Settings\Temporary Internet Files\” dan hapus semua data yang ada di sana.
3. buka kembali buku yang akan anda unduh pada browser
4. refresh Temporary Internet Files dan copy semua data dengan fomat PNG ke dalam sebuah folder berbeda di tempat lain
akhirnya buku itu bisa juga saya miliki. semoga bermanfaat

Share and Enjoy:

0 comments for this post

Leave a reply

Connect With Facebook
Sponsors
jual beli balance instaforex, deposit instaforexSpicytricks.comspicytricks.com
Template By SpicyTrickS.comspicytricks.comSpicytricks.com
Popular Posts
Recent Stories
Comment with Facebook
Sponsors
Recent Comments
Statistik